Quantcast
Channel: Pustaka Ilmiah Universitas Padjadjaran
Viewing all articles
Browse latest Browse all 8158

Hubungan Subjective Value Dengan Emosi Dalam Penyusunan Skripsi Pada Mahasiswa Universitas Padjadjaran

$
0
0
Penyusunan skripsi merupakan aktivitas yang harus dilakukan oleh setiap mahasiswa sarjana sebagai syarat kelulusan. Dalam penyusunan skripsi, semua mahasiswa menunjukkan adanya emosi yang mereka alami. Intensitas emosi-emosi yang muncul dalam setting belajar dan berprestasi (dikenal sebagai achievement emotions) dipengaruhi oleh subjective value yang dilakukan oleh individu (Pekrun, et.al, 2007). Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan […]

Viewing all articles
Browse latest Browse all 8158