ABSTRAK Penelitian terhadap verba dalam sajak baru kali ini dilakukan. Banyak variasi verba yang ada dalam Kumpulan Sajak Sunda Pikeun Barudak ini. Hal-hal yang ditinjau dalam penelitian ini adalah: kelas kata dan makna acuan verba sajak Sunda. Hal-hal yang akan dibahas tersebut dikaji berdasarkan teori tentang kelas kata yang diambil dari teorinya Djajasudarma dan Abdulwahid [...]
↧